Minibus Terbakar di Tol Cisumdawu, Sopir Mahasiswa Unpad Tewas
SATUJABAR, SUMEDANG--Kendaraan minibus terbakar di Jalan Tol Cileunyi-Sumedang-Dawuan (Cisumdawu) menewaskan pengemudinya, setelah mengalami kecelakaan tunggal. Pengemudi mobil diketahui merupakan mahasiswa ...