Berita

Patroli Polres Garut Amankan Puluhan Pemuda Yang Sedang Minum Miras

BANDUNG – Patroli Polres Garut dan Polsek Garut Kota amankan 33 pemuda sedang menenggak miras di Jalan Ciledug. Sabtu (29/6/2024).

Operasi pengamanan dilakukan Garut Sat Samapta Polres Garut dan Polsek Garut sekitar pukul 01.30 WIB. Saat itu patroli menemukan kelompok pemuda bergerombol di Jalan Ciledug.

Ketika dilakukan pemeriksaan ditemukan 16 botol Miras berbagai merk yang sebagian sudah kosong dan 5 bungkus miras di bungkus plastik.

Para pemuda tersebut kemudian di gelandang ke Mapolres Garut untuk di mintai keterangan dan di lakukan pembinaan.

Kasat Samapta Polres Garut AKP Masrokan mengatakan bahwa Polres Garut beserta jajaran akan terus melakukan razia minuman keras.

Menurut Masrokan, pada Jumat kemarin hasil razia Polres Garut beserta Polsek berhasil mengamankan knalpot brong sebanyak 85 buah, kendaraan roda dua 15 unit, miras 23 botol dan orang yang dibina 11 orang.

“Kami akan terus melakukan razia miras sampai Kabupaten Garut terbebas dari miras yang merupakan salah satu sumber tindak kejahatan,” katanya seperti disampaikan Humas Polda Jabar.

Editor

Recent Posts

KAI Terapkan Face Recognition, Utilitas Capai 5,8 Juta Kali

BANDUNG - PT Kereta Api Indonesia (KAI) terus menunjukkan komitmennya dalam mendukung pencapaian Sustainable Development…

14 menit ago

Produk Hilir Industri Sawit Indonesia Capai 193 Jenis, Nilai Rp450 Triliun

BANDUNG - Komoditas kelapa sawit telah memainkan peran penting dalam perekonomian Indonesia selama dua dekade…

21 menit ago

Bappebti Catat Lonjakan Transaksi Aset Kripto di Indonesia, Tembus Rp475 Triliun pada 2024

BANDUNG – Badan Pengawas Perdagangan Berjangka Komoditi (Bappebti) mencatatkan pencapaian luar biasa dalam sektor aset…

27 menit ago

Kementerian Perindustrian Follow Up Proposal Investasi Apple Rp1,58 Triliun

BANDUNG - Kementerian Perindustrian (Kemenperin) mengonfirmasi telah menerima dan mulai menindaklanjuti proposal rencana investasi terbaru…

31 menit ago

Kemenperin Kantongi Proposal Investasi Apple USD100 Juta, Tanggapi dengan Langkah Cepat

BANDUNG - Kementerian Perindustrian (Kemenperin) telah mengonfirmasi bahwa mereka telah menerima proposal investasi dari Apple…

35 menit ago

Kinerja Neraca Pembayaran Indonesia Triwulan III 2024 Membaik, Dukung Ketahanan Eksternal

BANDUNG - Kinerja Neraca Pembayaran Indonesia (NPI) pada triwulan III 2024 mengalami perbaikan signifikan, mencatatkan…

45 menit ago

This website uses cookies.