Jabar Digital Academy (JDA) juga berkolaborasi bersama Amazon Web Services (AWS) dan Alkademi. Kolaborasi ini merupakan hasil dari program Sekretariat Fasilitasi CSR Jabar yang berkedudukan di BAPPEDA Jabar.
SATUJABAR, BANDUNG – Jabar gandeng Amazon dongkrak ekonomi digital di Indonesia.
Jabar Digital Academy (JDA) juga berkolaborasi bersama Amazon Web Services (AWS) dan Alkademi.
Kolaborasi ini merupakan hasil dari program Sekretariat Fasilitasi CSR Jabar yang berkedudukan di BAPPEDA Jabar.
President Director PT Amazon Data Services Indonesia/Indonesia Regional Manager, AWS Data Center Winu Adiarto mengungkapkan harapannya dengan kerja sama melalui Pemerintah Daerah Provinsi Jawa Barat (Pemdaprov Jabar) untuk mendukung ekonomi digital di Indonesia.
Dengan menghadirkan pelatihan intensif programming dan digital marketing secara online dan onsite, program pelatihan dibagi ke dalam 3 fase.
Fase pertama, program dibuka untuk semua peserta tanpa seleksi, memberi kesempatan kepada siapa pun yang ingin meningkatkan kemampuan digital mereka.
Fase kedua, akan dipilih 500 peserta terbaik yang akan mengikuti pelatihan online dengan bimbingan mentor.
Fase ketiga, akan difokuskan pada 100 peserta terpilih. Pada fase ini, peserta akan mendapatkan pengalaman belajar yang intensif melalui pelatihan langsung selama satu bulan penuh.
Mereka dapat memungkinkan untuk belajar secara interaktif dan pembelajaran mendalam, serta dibimbing untuk mengerjakan proyek akhir dan membangun portofolio pribadi yang dapat bersaing di industri.
Dengan fokus pada pembangunan kapasitas digital, program ini diharapkan dapat menciptakan lebih banyak kesempatan kerja, meningkatkan inovasi, dan mendorong pertumbuhan ekonomi di Jawa Barat.
CHANGZHOU - Ganda putra Indonesia, Fajar Alfian/Muhammad Shohibul Fikri, juara China Open 2025 untuk nomor…
SATUJABAR, CIANJUR--Polisi telah menetapkan 16 anak sebagai tersangka dalam kasus perkelahian siswa Sekolah Menengah Pertama…
SATUJABAR, GARUT--Poses pencarian terhadap dua mahasiswa Institut Koperasi Indonesia (Ikopin), yang hilang di Pantai Puncak…
MATARAM - Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf) menunjukkan komitmennya dalam mendukung pertumbuhan industri gim dan…
KUDUS - Pemerintah Kabupaten Garut berencana mengadopsi model pengembangan industri tembakau yang telah diterapkan dengan…
BANDUNG - Kabar membanggakan datang dari dunia olahraga Indonesia. Atlet biliar muda asal Kepulauan Riau,…
This website uses cookies.