Headline

Borneo FC vs Persib Bandung skor 2-2, Masih Aman di Puncak?

BANDUNG, SATUJABAR.COM – Borneo FC vs Persib Bandung skor 2-2 dalam pertandingan yang berlangsung cukup seru dan ketat dalam Liga 1 BRI 2024-2025 di Segiri Stadium Samarinda, Jum’at 11/4/2025.

Persib sempat tertinggal lebih dulu namun kemudian sempat unggul sebelum akhirnya kedudukan sama imbang 2-2 hingga akhir pertandingan.

Gol Borneo FC dicetak oleh Mariano Peralta menit 28 dan 26. Sedangkan gol Persib dicetak Tyronne del Pino melalui penalty menit 44 dan gol menit 51.

Atas hasil Borneo FC vs Persib Bandung ini, Maung Bandung masih aman di puncak klasemen Liga 1 BRI dengan raihan poin 58, terpaut delapan poin dari peringkat kedua Dewa United 50 dalam 28 laga yang dimainkan dari total 34 laga atau sisa 6 laga.

Editor

Recent Posts

Kapolres Indramayu Patroli ke Gereja Pastikan Jemaat Ibadah Paskah Aman dan Tenang

Langkah itu merupakan upaya preventif dalam mengantisipasi potensi gangguan kamtibmas di wilayah hukum Polres Indramayu.…

7 jam ago

Viral, Wisatawan Kena Getok Harga Rp 600 Ribu Naik Delman Keliling Gedung Sate

Wisatawan dan kusir delman sebelumnya menyepakati biaya Rp 200 ribu untuk semua (lima) penumpang. SATUJABAR,…

7 jam ago

Seberat 475 Ribu Ton Bumbu Makanan Jamaah Indonesia Dikirim ke Saudi

Tidak hanya bumbu, paket nasi siap saji pun disiapkan dari Indonesia dengan daya tahan hingga…

7 jam ago

Oknum Dokter Kandungan Cabul Terancam 12 Tahun Penjara, Lebih Berat Jika Banyak Korban Melapor

SATUJABAR, GARUT -- Oknum dokter kandungan di Kabupaten Garut, Jawa Barat, M. Syafril Firdaus, alias…

8 jam ago

Kemenparekraf dan AGI Sepakat Perkuat Kolaborasi, Bangun Masa Depan Industri Gim Indonesia

BANDUNG - Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf) bersama Asosiasi Game Indonesia (AGI) sepakat memperkuat…

9 jam ago

Kemenperin Bersinergi dengan Industri TPT Hadapi Tantangan Global

BANDUNG – Kementerian Perindustrian (Kemenperin) menegaskan komitmennya untuk terus mendampingi dan membangkitkan kembali kinerja industri…

9 jam ago

This website uses cookies.