(bogorkab.go.id)
SATUJABAR, BANDUNG – Ruang terbuka hijau di Kab. Bogor ditingkatkan kuantitas dan kualitasnya.
RTH itu memberikan ruang gerak bagi publik dan menjadi ruang tempat warga bersilaturahmi dan berekreasi bahkan sarana edukasi.
Kini RTH di Kabupaten Bogor salah satunya Cibinong Situ Plaza terus diupgrade dengan berbagai fasilitas.
Yakni wifi public, sarana bermain anak hingga pembangunan aviari atau penangkaran hewan.
Aviaru terdiri dari burung, iguana, kelinci, kura-kura hingga unggas, ditandai dengan pelepasan burung di Aviari Cibinong Situ Plaza langsung oleh Kepala DPKPP Kabupaten Bogor, Ajat Rochmat Jatnika.
“Kita ingin meningkatkan kualitas taman Situ Plaza Cibinong, karena setiap harinya banyak dikunjungi masyarakat. Harapannya dengan adanya fauna yang terpelihara dengan baik masyarakat bisa mendapatkan gerai edukasi,” ungkap dikutip situs Pemkab Bogor.
Menurut Ajat, dengan aviari ini diharapkan dapat memberikan suasana baru bagi masyarakat yang berada di pusat taman kota.
“Silahkan datang ke Aviari Cibinong Situ Plaza dan gratis bebas biaya,” imbuhnya.
SATUJABAR, KUNINGAN--Komplotan pembalak liar, atau illegal loging, di Gunung Ciremai, Kabupaten Kuningan, Jawa Barat, digulung…
SATUJABAR, CIANJUR--Polda Jawa Barat memberi rumah baru yang dibangun berkolaborasi dengan komunitas sosial buat seorang…
SATUJABAR, JAKARTA - Rata-rata minyak mentah Indonesia (Indonesian Crude Price/ICP) bulan Desember 2025 ditetapkan pada…
SATUJABAR, BANDUNG - Pemerintah Kota (Pemkot) Bandung melaksanakan operasi penjangkauan Pemerlu Pelayanan Kesejahteraan Sosial (PPKS)…
SATUJABAR, BANDUNG - Ingin mengetahui perjalanan hidup Nabi Muhammad SAW dengan cara yang mengasyikan? Sepertinya…
SATUJABAR, JAKARTA - Ketum Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Pusat Letjen TNI Purn Marciano Norman…
This website uses cookies.