Berita

Tiga Orang Alami Luka Akibat Kecelakaan Lalu-lintas di Sindangkerta KBB

SATUJABAR, BANDUNG – Tiga orang alami luka akibat kecelakaan lalu-lintas di Sindangkerta Kabupaten Bandung Barat, Provinsi Jawa Barat, Minggu 21 Juli 2024 sekitar pukul 11.00 WIB.

Kapolsek Sindangkerta Polres Cimahi AKP Deden Indrajaya mengatakan berdasarkan informasi yang dihimpun, kecelakaan terjadi saat sepeda motor Honda Beat warna putih yang dikendarai AP warga Kampung Cicangkang Girang RT 002/003 bertabrakan dengan Honda Beat warna Putih dikendarai ND warga Kampung Neglasari yang berboncengan berboncengan.

Kendaraan ND yang dikendarai saat berada di tikungan Bank BJB mengambil jalur ke sebelah kanan dari arah Rancapanggung. Tetiba dari berlawanan datang kendaraan yang di kendarai oleh AP sehingga menyebabkan tabrakan. Akibat kecelakaan itu, tiga orang mengalami luka ringan.

Ketiga orang yang menjadi korban akibat laka lantas tersebut di bawa ke RSUD Cililin untuk penanganan medis lebih lanjut dengan menggunakan kendaraan ambulance Puskesmas Sindangkerta.

Editor

Recent Posts

Erick Thohir: Segera Rekrut Direktur Teknik untuk Perkuat Pembinaan Junior

BANDUNG - Ketua Umum PSSI, Erick Thohir, menyatakan keyakinannya bahwa PSSI akan segera mendapatkan Direktur…

4 jam ago

Lagi, Polisi Tangkap Oknum Dokter PPDS Cabul Merekam Mahasiswi Mandi

SATUJABAR, DEPOK - Oknum dokter kembali mencederai dunia kedokteran, setelah melakukan perbuatan tercela. Kali ini,…

7 jam ago

Bayar ke Travel Rp 200 Juta, Pemberangkatan 10 Jamaah Haji Ilegal di Bandara Soetta Digagalkan

Jamaah haji ilegal ini akan bertolak ke Tanah Suci menggunakan penerbangan Malindo Air tujuan Jakarta-Malaysia…

7 jam ago

BSI Bidik Rekening Tabungan Haji Bisa Tembus 6,7 Juta Pada 2025

Setiap tahunnya, rata-rata 83 persen jamaah haji Indonesia menabung tabungan haji di BSI. SATUJABAR, JAKARTA…

8 jam ago

Dukungan Pertachem Dalam Hilirisasi Industri Strategis Nasional Menuju Swasembada Energi

Kolaborasi strategis bersama PT Indonesia BTR New Energy Material merupakan komitmen Pertachem pada hilirisasi produk…

9 jam ago

BP Haji Siap Jadi Penyelenggara Haji Secara Penuh di 2026

BP Haji terus melakukan evaluasi dan percepatan penyempurnaan sistem penyelenggaraan, khususnya dari sisi pengawasan dan…

9 jam ago

This website uses cookies.