Sport

Liverpool vs Lille LOSC Skor 2-1, Masih Tak Terkalahkan

BANDUNG – Liverpool vs Lille LOSC skor 2-1 untuk kemenangan Liverpool sekaligus memperpanjang rekor brilian The Reds yang belum terkalahkan di fase liga, Champion League 2024/2025 yang berlangsung di Anfield Stadium Selasa 21 Januari 2025.

Liverpool mencetak gol lewat Mohamed Salah menit 34 skor 1-0.

Lille menyamakan kedudukan lewat Jonathan David menit 62 skor 1-1.

Liverpool mencetak gol lewat Harvey Elliot menit 67 skor 2-1.

Atas hasil Liverpool vs Lille itu, Liverpool berada di puncak klasemen dengan Raihan 7 kali kemenangan fantastis.

Sedangkan Lille LOSC berada di peringkat 11.

Benfica vs Barcelona

Benfica vs Barcelona skor 4-5 menjadi pertandingan terseru di fase liga, Liga Champion Eropa 2024-2025.

Pada laga di kandang Benfica Selasa 21 Januari 2025 itu, pertandingan berlangsung seru dengan banyaknya jual beli serangan. Dan masing-masing klub mampu menuntaskan peluang menjadi gol.

Hanya saja, Barcelona yang tandang ke Estadio do Sport Lisboa e Benfica itu lebih banyak mengonversi peluang menjadi gol.

Benfica mencetak gol lewat Vangelis Pavlidis menit 2 skor 1-0.

Barcelona mencetak gol lewat penalti Robert Lewandowsi menit 13 skor 1-1.

Benfica mencetak gol lewat Vangelis Pavlidis menit 22 skor 2-1.

Benfica mencetak gol lewat penalti Vangelis Pavlidis menit 30 skor 3-1.

Barcelona mencetak gol lewat penalti Raphinha menit 64  skor 3-2.

Benfica mencetak gol lewat gol bunuh diri Ronald Araujo menit 68 skor 4-2.

Barcelona mencetak gol lewat penalti Robert Lewandowski menit 78  skor 4-3.

Barcelona mencetak gol lewat Eric Garcia menit 86 skor 4-4.

Barcelona mencetak gol lewat penalti Raphinha menit 90+6 skor 4-4.

Atas hasil Benfica vs Barcelona itu, Barca menempel Liverpool di posisi 2

Benfica di posisi 18 dari 36 klub putaran liga.

Editor

Recent Posts

Harga Minyak Mentah Indonesia Desember 2025 Tertekan, Ini Sebabnya…

SATUJABAR, JAKARTA - Rata-rata minyak mentah Indonesia (Indonesian Crude Price/ICP) bulan Desember 2025 ditetapkan pada…

4 jam ago

77 Tunawisma Dijaring Dari Operasi Penjangkauan Oleh Pemkot Bandung

SATUJABAR, BANDUNG - Pemerintah Kota (Pemkot) Bandung melaksanakan operasi penjangkauan Pemerlu Pelayanan Kesejahteraan Sosial (PPKS)…

4 jam ago

Isra Mi’raj 2026: Saatnya Mengunjungi Galeri Rasulullah di Masjid Raya Al Jabbar Kota Bandung

SATUJABAR, BANDUNG - Ingin mengetahui perjalanan hidup Nabi Muhammad SAW dengan cara yang mengasyikan? Sepertinya…

4 jam ago

Pesan Ketum KONI Kepada PTMSI: Persatuan Adalah Kunci Kemenangan

SATUJABAR, JAKARTA - Ketum Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Pusat Letjen TNI Purn Marciano Norman…

4 jam ago

India Open 2026: Jonatan Christie vs Loh Kean Yew di Semifinal

SATUJABAR, NEW DELHI – Wakil tunggal putra Indonesia, Jonatan Christie akan menghadapi Loh Kean Yew…

4 jam ago

Momentum HPN, PWI Indramayu Gandeng Polri dan Wong Dermayu Masifkan Ketahanan Pangan

SATUJABAR, INDRAMAYU - Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Kabupaten Indramayu memanfaatkan momentum Hari Pers Nasional (HPN)…

15 jam ago

This website uses cookies.