Kuliner Lengkong Kecil Tawarkan Aneka Street Food

BANDUNG: Kuliner Lengkong Kecil telah menjadi tujuan warga yang ingin mencicipi jajanan khas street food.

Di sini terdapat beragama aneka kuliner yang mampu memenuhi rasa penasaran masyarakat yang menggemari kuliner.

Street Food Lengkong Kecil tidak hanya menyajikan jajanan khas pinggir jalan, tetapi resto yang berada di sepanjang jalan ini juga turut mendirikan stan di pinggir jalan.

Dari makanan ringan hingga makanan berat tersedia di Street Food Lengkong Kecil. Ada juga beragam makanan tradisional hingga mancanegara dapat dijumpai di sini.

Pilihan makanan berat yang dapat dinikmati antara lain, suki and grill, dimsum, ramen, steak, seafood, hingga makanan lokal seperti Angkringan Jogja dan Nasi Tutug Oncom.

Sedangkan untuk makanan ringan, terdapat  takoyaki, baby crab, kebab, crepes, pisang keju,dan berbagai jenis jajanan lokal.

Kuliner khas negara tetangga, Malaysia juga turut meramaikan Jalan Lengkong Kecil, yaitu Kepak Madu Mael.

Selain makanan yang beragam, lokasi street food ini juga sangat strategis. Lokasi yang dekat dengan Jalan Asia Afrika, Tugu Simpang Lima, dan kurang dari 1 km menuju Alun Alun Kota Bandung.

Stan-stan di Jalan Lengkong Kecil mulai beroperasi dari pukul 16.00-23.00. Namun, sebagian stan baru benar-benar berjualan mulai pukul 18.00 WIB.

So tunggu apalagi? Yuk ke Street Food Lengkong Kecil.

Sumber: bandung.go.id

Editor

Recent Posts

Harga Emas Senin 17/11/2025 Rp 2.351.000 Per Gram

SATUJABAR, BANDUNG – Harga emas Antam Senin 17/11/2025 dikutip dari situs logammulia.com dijual Rp 2.351.000…

9 menit ago

Reni Asal Sukabumi Korban TPPO di China Tiba di Indonesia Hari Ini

SATUJABAR, SUKABUMI--Setelah lama menunggu kepastian bisa dipulangkan ke Indonesia, Reni Rahmawati, korban tindak pidana perdagangan…

48 menit ago

Rekomendasi Saham Senin (17/11/2025) Emiten Jawa Barat

SATUJABAR, BANDUNG – Rekomendasi saham Senin (17/11/2025) emiten Jawa Barat. Berikut harga saham perusahaan go…

3 jam ago

Festival Inovasi Penca Kota Bandung, “Padungdung Jawara Bandung Utama”

Penca atau pencak silat merupakan identitas budaya, bahasa leluhur yang diwariskan turun-temurun oleh para karuhun.…

3 jam ago

Thalita Rebut Podium Tertinggi di WONDR by BNI Indonesia IC 2025

SATUJABAR, YOGYAKARTA - Pebulutangkis tunggal putri Indonesia, Thalita Ramadhani Wiryawan, berhasil merebut gelar juara WONDR…

3 jam ago

Bagas Taklukkan Bismo di Final WONDR by BNI Indonesia IC 2025

SATUJABAR, YOGYAKARTA - Tunggal putra Indonesia Prahdiska Bagas Shujiwo tampil solid dan memastikan gelar juara…

3 jam ago

This website uses cookies.