Berita

Kebakaran Menimpa Kios di Pasar Ciampea Bogor

SATUJABAR, BANDUNG – Kebakaran menimpa kios di Pasar Ciampea Bogor, beruntung kebakaran dapat segera diatasi tidak sampai membesar.

Kapolsek Ciampe Polres Bogor Kompol Suminto mengatakan kebakaran terjadi pada Senin 19 Agustus 2024 sekira jam 01.00 WIB.

Lokasinya Pasar Ciampea Endah yang beralamat di Rt. 02/01 Desa Ciampea Kec. Ciampea Kab. Bogor.

Menurut keterangan dihimpun, kebakaran tersebut pertama kali diketahui oleh petugas keamanan Pasar Ciampea, Fazrin sekira jam 00.45 Wib saat melalukn patrolii pasar.

Saat itu, Fazrin melihat kepulan asap dan api di kios pakaian blok C.2 No. 145 milik Wandi.

Selanjutnya petugas security dan para pedagang berusaha untuk memadamkan menggunakan air sumur yang berada di sekitar bersama warga sekitar.

Pada jam 01.35 Wib, kobaran api dapat diatasi dan dapat dipadamkan.

Dugaan sementara, sebab kebakaran akibat kabel listrik dari meteran listrik kerena terdengar suara rambatan arus listrik.

Atas kejadian tersebut, tidak ada korban jiwa, adapun kios yang rusak dan terbakar hanya di bagian meteran listrik saja.

Editor

Recent Posts

Kampanye Literasi Buku Lewat Musik Ala Disarpus Kota Bandung

SATUJABAR, BANDUNG - Dinas Arsip dan Perpustakaan (Disarpus) Kota Bandung menghadirkan pendekatan baru dalam menggaungkan…

26 detik ago

10 Kreator Terbaik Diganjar Penghargaan Oleh Pemkot Bandung, Siapa Saja?

SATUJABAR, BANDUNG - Pemerintah Kota (Pemkot) Bandung memberikan penghargaan kepada sepuluh kreator terbaik dalam gelaran…

4 menit ago

Piala Presiden Bulutangkis U-15 2025: Kota Bandung Gudangnya Para Juara

SATUJABAR, BANDUNG - Kota Bandung kembali menjadi tuan rumah ajang olahraga bergengsi. Kali ini, Final…

9 menit ago

Di Bandung Wamenpora Taufik Hidayat Tutup Turnamen Piala Presiden Bulutangkis U-15

SATUJABAR, BANDUNG - Wakil Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Wamenpora RI) Taufik Hidayat berharap…

17 menit ago

Menpora Erick Apresiasi Arena Selatan Championship, Solusi Kurangi Tawuran Antarpelajar

SATUJABAR, JAKARTA - Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) RI Erick Thohir membuka kejuaraan tinju antarpelajar…

23 menit ago

Kumamoto Japan Masters 2025: Gregoria Tembus Babak Final

SATUJABAR, BANDUNG – Tunggal putri Indonesia Gregoria Mariska Tunjung mampu tembus ke partai puncak alias…

15 jam ago

This website uses cookies.