Gaya Hidup

By Taboo Hadir di Kota Bandung Bagi Pecinta Kopi

By Taboo hadir di Kota Bandung dengan konsep unik untuk para pebisnis dan penggemar kopi.

Dengan biaya terjangkau sebesar Rp350 ribu, kini wargi bisa menikmati pengalaman meeting yang berbeda sambil menikmati kopi berkualitas.

By Taboo menawarkan suasana industrial Jepang yang nyaman dan santai, cocok untuk berdiskusi dan bertukar ide. Apalagi By Taboo berlokasi di pusat kota tepatnya di Jalan Talaga Bodas No. 53.

“By Taboo hadir di Bandung sebagai coffee shop sejak 2016. Namun  pada Mei 2021 konsepnya berubah menjadi Industrial Japanese yang homey,” jelas Manajer Operasional By Taboo, Daniel Alexander.

Salah satu keunggulan By Taboo adalah kehadiran meeting room yang bisa digunakan dengan minimal pembelian sebesar Rp350 ribu.

“Andalan by taboo saat ini adalah konsep meeting roomnya, mulai dari Rp350 ribu saja pelanggan sudah bisa melakukan pertemuan dengan kliennya di sini,” ungkap Daniel.

By Taboo memiliki 3 spesialisasi menu kopi susu di antanyara: Iced Coffee Taboo, Mrs. Sweet dan Golden Rhum.

Dengan fokus pada pekerja kantoran, By Taboo mencari grup-grup untuk mengisi ruang pertemuan mereka.

Tidak hanya kopi saja, tetapi ada juga menu makanan dasar seperti rice ball dan pasta, serta beragam mocktails yang menyegarkan.

Harga di By Taboo sangat terjangkau. Mulai dari Rp19 ribu hingga Rp33 ribu untuk minuman dan dari Rp19 ribu hingga Rp40 ribu untuk makanan.

Tempat ini buka mulai pada pukul 09.00 – 22.00 WIB. Yuk kita merapat ke sana.

Sumber: bandung.go.id

Editor

Recent Posts

Youtuber ‘Resbob’ Segera Disidangkan, Kejati Jabar Tunjuk 6 Jaksa

SATUJABAR, BANDUNG-- Youtuber sekaligus Streamer, Muhammad Adimas Firdaus alias Resbob, tersangka ujaran kebencian terhadap Suku…

9 jam ago

Pemilik ‘WO’ Diduga Tipu Puluhan Calon Pengantin di Garut Diburu Polisi

SATUJABAR, GARUT--Puluhan calon pengantin di Kabupaten Garut, Jawa Barat, diduga menjadi korban penipuan jasa wedding…

10 jam ago

Daerah Mana Saja yang Rawan Terjadinya Sinkhole? Ini Penjelasan BRIN

SATUJABAR, JAKARTA – Fenomena sinkhole atau lubang runtuhan tanah yang kerap terjadi di sejumlah wilayah…

11 jam ago

Bagaimana Membangun Bisnis Berkelanjutan Bagi IKM Fesyen dan Kriya?

SATUJABAR, JAKARTA - Kementerian Perindustrian terus memperkuat transformasi industri kecil dan menengah (IKM) agar semakin…

12 jam ago

KAI dan KAI Wisata Hadirkan Wisata Perahu Ala Korea di Stasiun Tuntang Semarang

SATUJABAR, SEMARANG – Sepertinya tempat ini sangat layak untuk dikunjungi. Kini, Stasiun Tuntang di Semarang…

12 jam ago

Polda Jabar: Ancaman Pembunuhan Pemain Persib, Laporkan Kami Proses!

SATUJABAR, BANDUNG--Polda Jawa Barat siap menindaklanjuti adanya ancaman pembunuhan di ruang digital yang diterima pemain…

15 jam ago

This website uses cookies.